Apakah kalian sekarang berada di comfort zone?!
ketika saya memutuskan untuk berpisah dengan pasangan, saya berpikir begini..okey gue akan patah hati, hati gue bakal hancur, apa yang udah gue bangun tiba2 runtuh, dan gue harus mulai dari awal lagi" dan paginya semuanya berakhir. gue sedih, pasti!. gue putus asa, totally not!, why should i?! lucunya semua orang pada penasaran gimana saya bisa bersantai ria dan bisa mentertawakan segalanya, dan bikin saya gak habis pikir ketika saya mulai membuka diri, orang melihat saya dengan aneh, mereka menganggap saya gak serius sebelumnya. salahnya dimana?!
(1) saya!, saya nggak ngerasa salah dimana ini membuat saya jadi terlihat salah. orang pikir saya main2 sebelumnya, main2 model gimana?! hubungan saya 7 tahun, dimana letak ketidakseriusan saya.
berada di satu titik, yang cenderung stagnan tidak bisa dikatakan membantu orang itu untuk tumbuh dan berkembang!
dan mengeluh tanpa melakukan apa-apa , juga tidak akan membantu apa-apa
pathetic, iya!
saya pernah jadi orang pathetic,..saya pernah bersedih hati lama-lama, saya pernah jadi orang yang menyalahkan hal lain karna kegagalan saya, saya juga pernah berada pada pada posisi dimana saya tidak mau keluar karna takut.
Tapi itu gak bener menurut saya. hidup terlalu indah untuk disesali...dan akhirnya saya pun keluar, memilih untuk mengambil resiko,..ditolak, patah hati lagi, menagis, tertawa, dan mencoba hidup lebih baik.
so, are you still wanna be there or take the chances and see where life can bring you?!
it's all up to you....
6 comments:
You will surely find new problems and issues and new annoying people along the way, but if you don't challenge yourself and stepped out from that comfort zone, you will miss out a lot of things.
After all, those problems (and annoying people ) are the ones that gives the colors in one's life,right ? :).
* ah,cuma bisa ngemeng aja lo,Un. Biarin !. hahaha *
ya ampun unee, dimanakah dirimu berada,..it's like you can read my mind!
thanks a lot for drop by yah ^_^
Aku ada di hatimuh.
Halah !!.
hahaha.
My pleasure,darlin' ;)
definitely I will go for the for a change, no way that I will stay put and do nothing for my only 1 time life :-)
You do the right thing my friend and keep it that way 'cos nothing is wrong :-)
Have a super day!!
kenapa ya everytime elu nulis yang agak serius gua berharap bukan tentang laki laki...trus ujung ujungnya ada statement "memilih untuk mengambil risiko, ditolak, patah hati lagi...dst" hehehe
laki laki teruuuuus
what?! you expect me to be a lesbian?!? :P
Post a Comment